Tari Tradisi yang berasal dari Padang, Sumatera Barat.
Tarian ini melukiskan rasa suka cita dan syukur petani di Sumatera Barat menyambut musim panen.
Gerak dasar tari ini berakar pada bunga-bunga Silat.
Tarian ini ditarikan oleh 7 Penari (4 Perempuan dan 3 laki-laki) dengan jumlah Pemusik 8 orang. Musik hidup dengan menggunakan Piano, Jimbe, Gendang, Gitar, Seruling, Biola, Kenong, dan Vokal.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar